DESA WISATA BERNI

Sumur Gandeng, merupakan sumur yang memiliki tiga rasa di setiap sumurnya yang terletak di sebuah Desa Wisata Berni. Memiliki makanan khas pecel sayur petet dan penghasil lukisan yang terbuat dari pelepah pisang, Desa Wisata Berni juga layak dijadikan sebagai tempat Out Bond dan Water Boom yang dapat dikembangkan sebagai sarana pembelajaran di alam terbuka sembari berekreasi. Disini juga tersedia wisata budaya Apitan, Suronan, Karnaval Agustusan dan kesenian Rebana Sivana. 

Bagikan